PLN Operasikan SUTET 500 kV PLTU Tanjung Jati B – Pemalang (Batang) dan GITET 500 kV Pemalang-Jawa (Batang)
Reportasejakarta.com — Batang (3/6) – PLN kembali berhasil memberikan tegangan perdana (energize) dan mengoperasikan 2 (dua) Proyek Strategis Nasional (PSN) di Jawa Tengah. Melibatkan lebih dari 3.500 tenaga kerja lokal…